Biaya Haji 2013 Turun, Jamaah Pun Senang

Posted by Unknown on Monday, June 3, 2013


Biaya Haji 2013 Turun, Jamaah Pun Senang
Biaya Haji 2013 Turun, Jamaah Pun Senang
Mendengar berita dari pemerintah bahwa biaya haji tahun 2013 turun maka secara spontan jamaah haji Indonesia yang pada tahun ini berangkat spontan merasa senang dan bersyukur Alhamdulillah.

Mengenai kisaran turunnya adalah sekitar 846.000 rupiah, namun mereka masih mengkhawatirkan mengenai pelayanan yang akan diterima mereka selama menjalankan ibadah di tanah suci, namun hal ini dibantah oleh pemerintah melalui departemen agama bahwa pelayanan justru bertambah baik seperti tempat pemondokan yang lebih besar dan lebih dekat ke masjid baik di madinah maupun di mekkah.

Seperti yang diberitakan sebelumnya Menteri Agama Suryadharma Alie menjelaskan, penurunan angka tersebut merupakan biaya rata-rata dari total 12 embarkasi yang ada di Tanah Air.
"Biaya yang sebesar USD 3.527 itu adalah biaya rata-rata, angka rata-rata. Dan angka itu setelah dibreakdown di 12 embarkasi. Ada variasinya, berbeda-beda," ujarnya di Istana Negara Jakarta, Selasa (2/4/2013).

Suryadharma menyebutkan BPIH tiap embarkasi sebagai berikut, untuk Aceh sebesar USD3.253, Medan USD3.267, Batam USD3.357, Padang USD3.329, Palembang USD3.381, Jakarta USD3.522, Solo USD3.542, Surabaya USD 3.619, Balikpapan USD3.744, Banjarmasin USD3.733, Makasar USD3.807, dan Lombok USD3.782.

"Kemudian kita ambil rata-rata menjadi USD 3.527. Dibandingkan rata-rata BPIH 2012 sebesar USD 3.612. Berarti ada penurunan rata-rata USD 90," katanya.


Haji ONH Plus 2013


Sementara itu Cheria travel membuka pendaftaran haji plus tahun 2013, adapun persyaratan sebagai berikut :

1. Foto Copy KTP : 5 (lima) lembar
2. Foto Copy Kartu Keluarga (KK) : 2 (dua) lembar
3 Foto Copy Surat Nikah : 2 (dua) lembar
4. Pas Photo terbaru (berwarna) ukuran :
3 x 4 = 40 lembar
4 x 6 = 10 lembar
persyaratan :
- Latar belakang putih , 85% ukuran kepala/wajah
- Posisi wajah/muka difoto tidak boleh miring
- wanita : memakai kerudung / jilbab berwarna

5. Mengisi dan menandatangani formulir pendaftaran
6. Menyerahkan Surat Kuasa tandatangan diatas materai Rp. 6.000,-
(jika pengambilan porsi ONH Plus dikuasakan ke Cheria Travel )

Bagaimanakah cara pembayarannya ONHN PLUS?
1. Pada waktu pendaftaran, membayar uang muka sebesar USD 5000

2. Sisanya dapat dicicil setiap bulan dan pelunasan pembayaran paling lambat pada awal ramadhan tahun keberangkatan.
Judul: Biaya Haji 2013 Turun, Jamaah Pun Senang
Rating: 10 out of 10 based on 24 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh Unknown

Terima Kasih Atas Kunjungan Anda...
Posted by: Cheria Wisata

0 comments... Baca dulu, baru komentar

Post a Comment

Travel Tour Wisata Muslim Umroh Haji ONH Plus Cheria